Cara menyembunyikan aplikasi di HP Xiaomi mungkin tidak terdengar penting bagi semua pengguna. Namun, bagi sebagian pengguna hal ini menjadi kebutuhan penting, sebab banyak pekerjaan butuhkan keamanan data pada perangkat.
Sekarang peran dari pada HP atau ponsel pintar makin besar. Tidak hanya untuk komunikasi saja tetapi juga menyimpan data. Bahkan untuk komunikasi dan transaksi sendiri biasanya meninggalkan data dari prosesnya.
Sehingga penting sekali untuk amankan semua itu, salah satu caranya adalah dengan sembunyikan aplikasi atau apk di ponsel pintar Anda. Tapi banyak yang masih belum tahu caranya apalagi pengguna baru.
Namun, tenang saja Kami bahas itu semua demi Anda di sini. Semua ulasan mengenai bagaimana cara menyembunyikan aplikasi di HP Xiaomi Kami paparkan di sini. Jadi bisa dipilih salah satunya.
Sehingga jika pada pilihan satu dinilai kurang maksimal entah karena faktor apa. Bisa gunakan pilihan dua yang mungkin dinilai lebih baik. Berikut pemaparan lebih lengkap mengenai pembahasan utama kali ini.
4 Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP Xiaomi Terkomplit
Dalam upaya sembunyikan apk pada HP atau ponsel pintar Xiaomi, ada beberapa upaya yang bisa Anda lakukan. Tentu melalui sistem bawaan yang sudah disediakan oleh MIUI atau bantuan pihak ketiga.
Sekedar informasi saja sistem MIUI merupakan OS dari pada Xiaomi. Dengan selalu mengusung fitur kekinian yang bertujuan untuk makin nyamankan penggunaan perangkat. Jelas membuat banyak pengguna semakin nyaman pergunakan HP.
Selalu ada fitur baru dan salah satunya App Lock. Ini merupakan fitur bawaan yang bisa langsung didapatkan tanpa perlu unduh apk pihak ketiga. Jadi tanpa perlu koneksi internet sudah bisa.
Masih ada juga cara menyembunyikan aplikasi di HP Xiaomi dengan fitur bawaan lainnya. Tapi guna lebih menghemat waktu, Kami sampaikan beberapa daftarnya langsung mulai dari memakai bawaan atau pihak ketiga.
Anda cukup ikuti saja bagaimana proses melakukannya, sebab ini butuh beberapa prosedur khusus. Di mana prosesnya tidak sekedar tap tap saja seperti mengaktifkan data seluler atau koneksi dengan jaringan wifi.
Adapun beberapa pilihan yang dapat Anda pakai sembunyikan apk di ponsel pintar sebagai berikut. Coba pilih salah satu yang bisa dipergunakan maksimal, sesuai dengan kondisi dari pada perangkat yang dimiliki.
App Lock hanya tersedia pada MIUI terbaru
Ini merupakan bentuk pengembangan dari pada developer MIUI, demi penuhi kebutuhan para pengguna pada cara menyembunyikan aplikasi di HP Xiaomi. Sebab dahulu harus gunakan jalan lain melalui fitur cukup merepotkan.
Anda yang tahu ruang kedua dari Xiami pasti sudah paham itu. Di mana Anda bisa sembunyikan apk ke ruang lainnya. Jadi semisal saat dipinjam teman Anda bisa berikan ruang kedua.
Jadi peminjam tidak akan bisa melakukan hal yang bersangkutan dengan data pribadi. Kembali lagi pada bagaimana caranya, cukup dengan masuk pada menu pengaturan atau setelan, tergantung bahasa yang digunakan juga.
Lalu klik pada setelan aplikasi dan sub menu kunci aplikasi. Klik bagian atas logo gerigi setelan lalu geser bagian aplikasi tersembunyi. Aktifkan itu lalu pengguna bisa memilih mana saja aplikasinya.
Centang semua apk yang ingin disembunyikan, jika sudah lalu Anda bisa klik ok. Tutup dan pilihan yang sudah tercentang akan hilang. Kini hanya Anda sendiri yang dapat mengakses perihal itu.
Ruang kedua dari perangkat Xiaomi
Cara menyembunyikan aplikasi di HP Xiaomi berikutnya adalah ruang kedua. Dengan ruang kedua ini, pengguna bisa langsung memakai setelan default saat dipinjamkan atau menyimpan data pribadi pada ruangan kedua tersebut.
Jadi ada dua pilihan bagus yang mungkin akan berguna saat perangkat sering dipinjam. Sebab dengan itu tidak akan mungkin ada lagi salah buka aplikasi. Lalu data bocor dan dilihat teman.
Proses menggunakan ruang kedua itu cukup mudah sekali, masuk saja pada pengaturan atau setelan. Lalu cari ruang kedua dan aktifkan. Ketika sudah melakukannya pengguna akan dimintai password atau pola pin.
Lewati itu dengan benar maka Anda bisa mendapatkan ruangan kedua, di ruangan tersebut semuanya akan berlaku tidak bersamaan. Jadi ketika ada notifikasi pada ruang pertama, pada ruang kedua tidak muncul.
Jadi ini bisa sembunyikan aplikasi bahkan HP secara keseluruhan. Cocok sekali bila memang Anda mau sedikit repot dengan menggunakan ruangan kedua. Anda bisa memakainya sebagai alternatif selain dari App Lock.
Menggunakan Aplikasi App Hider
Sesuai dengan nama dari pada aplikasi kali ini berfungsi sebagai alternatif cara menyembunyikan aplikasi di HP Xiaomi. Cocok sekali digunakan oleh pemilik MIUI lama yang tidak mendapatkan update sama sekali.
Dengan bantuannya, Anda bisa sembunyikan apk yang dimau melalui sistem darinya. Cukup dengan mengunduhnya lalu tunggu sampai terpasang. Lalu buka dan biasanya ada iklan pada versi gratis sebagai biaya langganan.
Lalu klik pada Add App dan pilih mana aplikasi yang diinginkan. Dengan proses lanjutan ketuk serta tahan apk tersebut. Kemudian geser ke Create shortcuts agar tidak muncul ke menu utama.
Jika ingin mengembalikan lagi cukup dengan masuk ke daftar apk tersebut. Lalu hilangkan centang agar bisa kembali lagi muncul. Hanya saja jangan lupa klik ok untuk menerapkan proses baru tersebut.
Hide Apps Apk
Sebenarnya ini sama saja dengan App Hider cara menyembunyikan aplikasi di HP Xiaomi sebelumnya. Sama saja prosesnya di mana harus memasang dari awal. Masuk ke play store dan pilih apk yang dimaksud.
Unduh sampai selesai lalu masuk ke dalam menu utama. Klik Add App lalu pilih mana apk yang diinginkan. Create Shortcuts untuk menyelesaikan proses kali ini. Hampir sama namun ukurannya berbeda.
Anda bisa menyesuaikan dengan kemampuan dari pada perangkat agar lancar. Tidak perlu tiru dari orang lain menggunakan apa, Anda yang tahu cara menyembunyikan aplikasi di HP Xiaomi terbaik sesuai kemampuan.
Hanya ini saja model menyembunyikan dari aplikasi pihak ketiga? Apakah tidak ada model lainnya yang sama seperti ruang kedua? Tentu saja ada dan itu dimiliki oleh apk sejenis Parallel Space.
Parallel Space apk Ketiga dengan Model Ruang Kedua
Ketika tidak ingin menyembunyikan satu dua aplikasi melainkan satu paket perangkat sekaligus. Model ruang kedua itu bagus untuk didapatkan. Namun, Anda harus memiliki fitur bawaan kali ini, jadi tergantung MIUI.
Bagi Anda yang masih belum memiliki MIUI bagus terbaru karena HP jadul. Lebih baik untuk mencari cara menyembunyikan aplikasi di HP Xiaomi melalui Parallel Space. Dengan ini semua jadi beres.
Unduh saja semua sampai selesai prosesnya, jadi tinggal ikuti prosesnya ketika semua selesai. Mengaktifkan akun hanya tinggal memilih mana aplikasi yang ingin Anda gunakan. Lalu sembunyikan aplikasi utama di folder.
Jadi ibarat kata ini sebagai pengecoh peminjam HP agar mengira aplikasi tidak ada isinya. Padahal aplikasi yang ada isinya sudah disembunyikan pada folder khusus. Biasakan untuk sembunyikan pada folder google.
Bagaimana mudah bukan untuk melakukannya? Tidak perlu bawa ke konter HP terdekat, Anda bisa melakukannya sendiri melalui beberapa cara menyembunyikan aplikasi di HP Xiaomi yang sudah Kami jelaskan lengkap tersebut.